Akankah Yuri Kemal Fadlullah Maju di Pilkada Begini Jawabnnya

    Akankah Yuri Kemal Fadlullah Maju di Pilkada Begini Jawabnnya

    BELITUNG TIMUR - Pertanyaan di masyarakat apakah Yuri Kemal Fadlullah akan maju pada Pemilukada Belitung Timur dan pemilu Gubernur Bangka Belitung masih menunggu kepastian komunikasi koalisi antar parpol untuk mengusung satu pasang calon menuju kontestasi Pilgub maupun Pilbup tahun 2024 ini.

    Dikatakan Yuri Kemal Fadlullah untuk maju di Pilkada ini masih dalam proses untuk mengkonversikan Pilkada baik Pilkada Kabupaten Belitung Timur maupun Pilkada provinsi di Gubernur, memang sementara melihat kondisi Kabupaten Beltim  peroleh 4(empat) kursi butuh koalisi dengan partai-partai politik.

    "Pilkada Kabupaten Belitung Timur maupun Pilkada provinsi sementara kita melihat kondisi, mungkin juga saya dicalonkan sebagai salah satu calon Bupati Belitung Timur, nah kemudian juga sekarang ini ada kesempatan untuk maju pada Pilkada di Gubernur, insyaallah kita lihat karena memang sekali lagi politik ini kan dinamis berproses bagaimana kita membuat suatu formulasi untuk memenuhi tiket pencalonan baik sebagai Bupati maupun sebagai Gubernur ataupun Wakil Gubernur"ujar Yuri kepada awak media usai acara halal bihalal di DPC PBB Beltim, Rabu (8/5/2024).

    Menurut Yuri jika di lihat juga konspirasi sekarang pemilu ini juga menimbulkan komplikasi lanjutan di mana mungkin sebagai partai politik bisa mendukung calon yang sama berkoalisi yang sama dengan pantai yang sama di provinsi namun berbeda koalisi dengan di Kabupaten itu juga harus difikirkan sebagai partai politik bagaimana mekanismenya.

    " Kami juga sebagai orang-orang partai ini kan orangnya cuma ini (4 kursi-red) yang memang kita harus komunikasikan, kemarin kita ini juga pendaftaran ini kan sebagai salah satu apa ya mileston pertama lah langsung pertama ketika kita akan melakukan komunikasi politik" jelas Yuri

    Yuri mengatakan bahwa dengan mendaftar itu ada sesuatu hal yang konkret yang kita mau bicarakan dengan partai politik salah satu tugas tentunya model ke depan bagaimana mengkomunikasikan yang baik.

    "Bagaimana kita membuat formasi partai politik yang baik dan siapa yang akan menjadi calon-calon" kata Yuri.

    Kemudian juga dikatakan Yuri Kabupaten Belitung Timur maupun di Provinsi Bangka Belitung secara kepartaian dari Partai Bulan Bintang telah mengamanatkan dirinya namun semua itu masih tahap komunikasi politik dengan partai untuk berkoalisi.

    "Untuk maju baik di Pilkada Gubernur wakil Gubernur dan Pilkada Belitung Timur sebagai Bupati kita lihatlah ke depannya seperti apa karena sekarang kami kursi ini kan belum dapat (satu fraksi-red) untuk memutuskan, namun kalau misalnya sekarang kami memutuskan kami belum ada kawan (koalisi-red) mudah-mudahan dengan adanya statement ini masyarakat itu yang selama ini bertanya apakah pak Yuri Kemal Fadlullah akan maju, jawabannya adalah kita akan maju insyaallah PBB akan maju di Pilkada 2024, baik untuk di Gubernur ataupun di Bupati" ujar Yuri dengan tegas (HMF).

    Helmi M. Fadhil

    Helmi M. Fadhil

    Artikel Sebelumnya

    Laporan LKPJ Tahun 2023 Kepada DPRD Beltim,...

    Artikel Berikutnya

    Jum'at Curhat Polres Beltim, Kapolres: Tilang...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Passing In dan Passing Out Pangkoopsud II
    Bakamla RI Terima Courtesy Call dari Amerika Serikat
    Tiba Di Vilamor Filipina, Satgas TNI Langsung Distribusikan Bantuan
    Itwasum Polri Laksanakan Audit Kinerja Tahap II T.A 2022 Polres Belitung Timur 
    Ribuan Peserta BPJS Kesehatan Menunggak Akankah Berpengaruh Pada Penghargaan Universal Health Converage (UHC) dari BPJS Kesehatan RI ?
    Laporan LKPJ Tahun 2023 Kepada DPRD Beltim, Burhanudin: Capaian dari Tahun 2021 Sampai  Sekarang Semua On the Track Walau Masa Jabatan Saya dengan Pak Wabup Hanya 3,5 Tahun
    Kapolres Belitung Timur Lakukan Konferensi Pers Terkait Berbagai yang Dapat Terungkap
    PC GP Ansor Belitung Timur, Kutuk Keras Aksi Bom Bunuh Diri di Mapolsek Astana Anyar Kota Bandung Jawa Barat
    Itwasum Polri Laksanakan Audit Kinerja Tahap II T.A 2022 Polres Belitung Timur 
    Laporan LKPJ Tahun 2023 Kepada DPRD Beltim, Burhanudin: Capaian dari Tahun 2021 Sampai  Sekarang Semua On the Track Walau Masa Jabatan Saya dengan Pak Wabup Hanya 3,5 Tahun
    Kampong Reklamasi Selinsing PT Timah Tbk Bakal Bangun Floating Cafe di Kolong Eks Tambang
    Ini Spot Foto Menarik yang Ikonik di Kampong Reklamasi Selinsing Dikelola PT TIMAH Tbk
    Beltim Amankan 2 Unit Ponton Rajuk Tower Beserta 6 Orang Pekerja Tambang Timah Secara Ilegal
    Jacob Ereste : Puasa Sebagai Laku Spiritual Dan Terapi Psikologis Kejiwaan Yang Sakit
    Menjawab Program Yuk Sekula Bupati Beltim Resmikan Sanggar Kegiatan Belajar
    Ngobrol Bareng Legislator Tentang Media Digital, Rudianto Tjen: Pariwisata Perikanan dan Tambang itu Pilihan
    ABG Sedang Pesta Miras Digerebek Satpol-PP di-Penginapan, Nazirwan: Kepada Orang Tua Untuk Selalu Menjaga dan Mengawasi Anak-anaknya Ketika Berada di luar Rumah
    Polres Beltim Gelar Doa Bersama bagi Korban Tragedi Stadion Kanjuruhan Malang

    Ikuti Kami